Selamat bertemmu kembali lagi dengan saya, kali ini saya akan ulas tentang LIMIT TIME CONNECT di Mikrotik.Langkah-langkahnya kita ulas sebagai berikut : 1. Login ke Mikrotik kita RB951Ui-2nD 2.Kita sesuaikan waktu kita dengan cara: - System -> Clock - Sesuaikan dengan waktu Asia/Jakarta - Jam sesuaikan dengan Laptop kita 3.Kita ke system schduler dengan cara : - System -> Scheduler - Klik + - Buat nama OFF
Seperti yang kita ketahui bahwa pada router mikrotik memiliki sebuah fitur hotspot. Ketika kita membuat hotspot dan mencoba akses internet melalui titik hotspot tersebut maka kita akan di- redirect ke halaman login untuk proses autentikasi user. Nah, darimana halaman login tersebut berasal? Apabila kita melihat kedalam ' Files ' di storage router akan terlihat kumpulan file yang berekstensi html. Salah satunya ada file dengan nama ' login '. Dari file inilah tampilan-tampilan l ogin hotspot itu berasal. Kita juga bisa mengubah tampilan standart dari login hotspot menjadi lebih artistik sesuai dengan keinginan kita. Namun sebelumnya kita harus mengetahui fungsi dari masing-masing file login tersebut. Diantara file tersebut adalah login.html , alogin.html , rlogin.html , flogin.html . Untuk penjelasannya adalah sebagai berikut : login html – Merupakan sebuah halaman login yang ditampilkan untuk autentikasi user dengan memasukkan username dan password. al